Ketua DPRD Dan Bupati Pesisir Selatan Lakukan Penandatanganan Bersama Perda RPJMD 2021-2026 |
Pesisir Selatan-Ketua DPRD Kabupaten Pesisir Selatan, Ermizen dan Bupati Rusma Yul Anwar melakukan penandatanganan bersama Ranperda RPJMD tahun 2021-2026 menjadi Perda dalam rapat paripurna, Senin (16/8) di ruang rapat DPRD setempat. Rapat paripurna itu diimpin langsung Ketua DPRD Pesisir Selatan, Ermizen dan dihadiri Bupati Rusma Yul … Selasa, 17 Agustus 2021 07:00:51 WIB - 249 View ~ Marlison |
Sri Wibowo Laksanakan Sertijab Wakapolres, Kasat Lantas dan Kapolsek Koto XI Tarusan |
Painan - Tetap dalam protokol kesehatah (Prokes), Kapolres Pesisir Selatan (Pessel), AKBP. Sri Wibowo. S.IK.MH, menjadi inspektur upacara serah terima jabatan. Bertempat di halaman Mapolres Pesisir Selatan . Senin (16/8/2021) pukul 09.00 WIB Serah terima jabatan pagi itu, Wakapolres Pesisir Selatan Kompol Taufik Isra kepada Kompol … Senin, 16 Agustus 2021 18:16:48 WIB - 450 View ~ Nini Aswati, S.H |
Puskesmas Ranah Pesisir Selenggarakan Rembuk Stunting |
Pesisir Selatan--Untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang kesehatan anak pada 1000 hari pertama kelahiran, Kecamatan Ranah Pesisir, Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), selenggarakan rembuk stunting. Kegiatan yang diselenggarakan di ruang pertemuan Puskesmas Ranah Pesisir, Senin (16/8) itu, dihadiri oleh Camat Ranah Pesisir, … Senin, 16 Agustus 2021 15:33:13 WIB - 242 View ~ Yoni Syafrizal |
Bupati Hadiri Rapat Paripurna Istimewa Mendengarkan Pidato Presiden Pada Sidang Tahunan MPR RI |
Pesisir Selatan-Bupati Rusma Yul Anwar menghadiri Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Pesisir Selatan dalam rangka mendengarkan pidato Presiden RI pada Sidang Tahunan MPR RI dan Pidato Kenegaraan Presiden RI Dalam Rangka HUT Kemerdekaan RI ke-76 tahun 2021, Senin (16/8) di ruang rapat DPRD setempat. Rapat paripurna istimewa itu … Senin, 16 Agustus 2021 14:25:25 WIB - 257 View ~ Marlison |
Program Pengembangan Tanaman Padi Organik Masuk Renstra Pemerintah Daerah |
Pesisir Selatan-Bupati Pesisir Selatan, Rusma Yul Anwar menegaskan, Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan ke depan akan menggenjot produksi padi organik. "Program pengembangan tanaman padi organik itu akan kita masukan dalam Rencana Strategis (Renstra) pemerintah daerah," ungkap Bupati Rusma Yul Anwar, Senin (16/8). Menurut bupati, … Senin, 16 Agustus 2021 13:56:24 WIB - 238 View ~ Marlison |