Tim Penggerak PKK Kabupaten Pesisir Selatan Juara II Lomba Gerak PKK Tingkat Provinsi |
Pesisir Selatan-Tim Penggerak PKK Kabupaten Pesisir Selatan berhasil meraih Juara II Kategori Kabupaten Lomba Gerak PKK pada Jambore Tingkat Provinsi Sumatera Barat XVIII Tahun 2021 Kegiatan Jambore Kader PKK Tingkat Provinsi Sumatera Barat XVIII Tahun 2021 itu digelar di Kota Pariaman dari tanggal 6 sampai 8 Juli 2021 dan berlangsung … Minggu, 11 Juli 2021 22:11:33 WIB - 304 View ~ Marlison |
Puskesmas Koto Berapak Kecamatan Bayang Buka Vaksinasi Gratis Untuk Masyarakat |
Pesisir Selatan -- Dalam rangka upaya menjaga dan melindungi dari resiko penularan covid 19, Psat Kesehatan (Puskesmas) Koto Barapak Kecamatan Bayang Pesisir Selatan, mengumumkan vaksinasi gratis untuk masyarakat. Selain pengumuman, juga mengundang seluruh bapak/ibu, pelayanan publik, walinagari dan perangkat, ASN/non ASN, Guru, … Minggu, 11 Juli 2021 21:19:31 WIB - 706 View ~ Wempi Hardi, S.H |
IKPS Wilayah Pariaman-Kota Pariaman, Sambangi Atlit Taekwondo Pesisir Selatan Peserta Open Turnamen Walikota Pariaman Cup |
Painan - Ikatan Keluarga Perantau Pesisir Selatan (IKPS) Wilayah Pariaman-Kota Pariaman, datang dan sambangi para atlit Taekwondo yang berjuang dalam Open Turnamen Taekwondo Walikota Pariaman Cup 2021, yang berlangsung sejak tanggal 8-11 Juli 2021. Pengurus IKPS Wilayah Pariaman - Kota Pariaman tersebut, datang langsung untuk … Minggu, 11 Juli 2021 20:39:47 WIB - 304 View ~ Nini Aswati, S.H |
Melonjak! Tercatat 54 Pasien Baru Terkonfirmasi Positif Covid-19 Di Kabupaten Pesisir Selatan Hari Ini |
Painan – Pada hari ini, Minggu (11/7/2021) kembali terjadi lonjakan pasien Covid-19 di Kabupaten Pesisir Selatan. Berdasarkan rilis dari Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Kabupaten Pesisir Selatan, terjadi penambahan sebanyak 54 orang warga Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) positif terinfeksi Covid-19. Dari penambahan tersebut … Minggu, 11 Juli 2021 17:18:59 WIB - 325 View ~ Nini Aswati, S.H |
Wali Nagari Rawang Gunung Malelo Surantiah Bersama Warga Gotong Royong Membangun Masjid |
Pesisir Selatan--Untuk membangkitkan rasa kebersamaan dan kepedulian bidang keagamaan, Wali Nagari Rawang Gunung Malelo Surantiah, Kecamatan Sutera, Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), Aprizal, bersama masyarakat gelar gotong royong. Gotong royong melanjutkan pembangunan Masjid Nur Yakin, yang masih terbengkalai di Kampuang … Minggu, 11 Juli 2021 16:14:26 WIB - 574 View ~ Yoni Syafrizal |