• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Nuzirwan : Petani Jagung Diharapkan Tiga Kali Panen Dalam Setahun

Pesisir Selatan -- Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Holtikultura Pesisir Selatan, mengharapkan tiga kali panen jagung dalam setahun dengan kualitas yang baik. "Kalau boleh, setahun bisa 3 kali panen," kata Nuzirwan Kadis Tanaman Pangan dan Holtikultura Pesisir Selatan, Selasa, (25/8). Nuzirwan menyampaikan harapan tersebut …

Rabu, 25 Agustus 2021 09:09:31 WIB - 2290 View ~ Wempi Hardi, S.H

Rudi Hariyansyah Apresiasi Petani Melon Batang Betung Tapan

Pesisir Selatan - Wakil Bupati Pesisir Selatan (Pessel) Apt. Rudi Hariyansyah, S.Si yang didampingi Bapak Camat Kecamatan Basa Ampek Balai Tapan, Aflizen, S.Sos, Direktur Utama SR12, Apt. Toni Firmansyah, S.Farm, Pimpinan Bank Nagari Cabang Tapan dan Pimpinan Bank Nagari Cabang Painan, Helfi Yanrika, menghadiri panen melon milik H. Jafri …

Selasa, 24 Agustus 2021 23:56:05 WIB - 255 View ~ Nini Aswati, S.H

Polsek Bersama Walinagari Bagikan Sembako Kepada Warga Korban Banjir di Batang Kapas

Pesisir Selatan -- Korban banjir delapan kampung di Kecamatan Batang Kapas Pesisir Selatan (Pessel), mendapat perhatian dari Polsek dan Pemerintahan Nagari setempat. Sejumlah paket sembako diserahkan langsung Kapolsek Batang Kapas, Iptu Asma. D Jambek beserta walinagari kepada warga yang terdampak banjir yang terjadi pada Senin sore …

Selasa, 24 Agustus 2021 21:26:59 WIB - 227 View ~ Wempi Hardi, S.H

Puskesmas Kayu Gadang Segera Dioperasionalkan Untuk Layani Kesehatan Masyarakat

Pesisir Selatan-Bupati Pesisir Selatan, Rusma Yul Anwar akan mengoperasionalkan bangunan Puskesmas Kayu Gadang, Kecamatan Sutera sebagai  fasilitas kesehatan untuk memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat di wilayah itu. "Keberadaan Puskesmas Kayu Gadang, Kecamatan Sutera bakal meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat, …

Selasa, 24 Agustus 2021 21:19:42 WIB - 829 View ~ Marlison

AKPOL Angkatan 92 Berikan Bantuan Ke Panti Asuhan Di Pesisir Selatan

Pesisir Selatan - Bentuk kepedulian serta pengabdian pada Kepolisian Negara Republik Indonesia (POLRI), khususnya Polda Sumatera Barat di tengah pandemi Covid -19, alumni AKPOL angkatan 92 berbagi sembako pada PHL Polres Pesisir Selatan, Media, dan Panti Asuhan ada di Kabupaten Pesisir Selatan. Penyerahan bansos sore itu, Selasa …

Selasa, 24 Agustus 2021 17:44:30 WIB - 479 View ~ Nini Aswati, S.H

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
20 April 2025 07:58:57 WIB  Bupati Hendrajoni Menutup Secara Resmi Festival Langkisau 2025 ~ Marlison
20 April 2025 07:26:42 WIB  Camat IV Jurai Sampaikan Beberapa Usulan Pembangunan Hasil Musrenbang Kecamatan Dalam Forum Perangkat Daerah ~ Marlison
20 April 2025 06:42:39 WIB  Bupati Hendrajoni Buka Fun Bike Dalam Ajang Festival Langkisau 2025 ~ Marlison
19 April 2025 15:22:37 WIB  Menjaring Asa dari Tambak Udang Vaname: Potret Ketekunan Jubir Pamurah di Pesisir Selatan 46 ~ Suci Mawaddah Warahmah, S.Sos
19 April 2025 09:14:01 WIB  Mikroplastik Ancaman Tak Kasat Mata di Balik Indahnya Alam 42 ~ Suci Mawaddah Warahmah, S.Sos
18 April 2025 06:03:01 WIB  IWAPI Pesisir Selatan Gelar Pelatihan Sertifikasi Manajemen Konstruksi untuk Perempuan 86 ~ Sri Iwa Gestari, S.T
17 April 2025 15:07:20 WIB  Bupati Pesisir Selatan Hendrajoni Tinjau Proyek Pengendalian Banjir Batang Salido 70 ~ Marlison
17 April 2025 14:25:28 WIB  Kejuaraan Selaju Sampan Tradisional Resmi Dibuka Bupati Hendrajoni 77 ~ Marlison
17 April 2025 13:54:18 WIB  Bupati Pesisir Selatan Hendrajoni Tinjau Jembatan Darurat Koto Rawang 53 ~ Marlison
16 April 2025 14:23:51 WIB  Membedah Antusias Pergerakan Pemudik, Mengapa Puncak Arus Mudik 2025 di Pessel Relatif lancar? 78 ~ Sri Iwa Gestari, S.T
16 April 2025 11:05:08 WIB  Peringatan Hari Jadi Kabupaten Munculkan Spirit Bangun Daerah 69 ~ Marlison
16 April 2025 10:46:45 WIB  Bupati Hendrajoni Terima Dividen Tahun Buku 2024 Dari Bank Nagari 103 ~ Marlison
15 April 2025 15:44:17 WIB  Kelompok Pemuda Peduli Lingkungan Amping Parak Terima Penghargaan Dari Pemkab Pesisir Selatan 86 ~ Marlison
15 April 2025 14:50:14 WIB  Rapat Paripurna Hari Jadi Pesisir Selatan Ke-77 Tahun 2025, Bupati Hendrajoni; Moment Marajut Kepedulian dan Rasa Memiliki  129 ~ Sri Iwa Gestari, S.T
15 April 2025 12:20:46 WIB  Bupati Hendrajoni Dan Wakil Bupati Risnaldi Ibrahim Hadiri Rapat Paripurna Peringatan Hari Jadi Kabupaten Ke-77 92 ~ Marlison