Hadapi Pandemi Covid-19, Pemkab Pessel Tingkatkan Produktivitas Petani Agar Menanam Jagung Setelah Padi |
Pesisir Selatan--Agar lahan tadah hujan dan tidak produktif lainnya bisa memberikan nilai ekonomi bagi keluarga, maka kepada masyarakat petani diminta agar melakukan pengembangan tanaman jagung dan berbagai jenis lainnya. Upaya itu harus dilakukan agar masyarakat tetap tangguh dalam menghadapi pandemi Covid-19, yang hingga saat ini … Rabu, 04 Agustus 2021 12:12:28 WIB - 458 View ~ Yoni Syafrizal |
Ratusan ASN, Honorer dan Pelayan Publik Ikuti Vaksinasi Tahap Kedua di Gedung PCC |
Pesisir Selatan--Ratusan Aparatur Sipil Negara (ASN) dan honorer pemerintah kabupaten (Pemkab) Pesisir Selatan (Pessel), menjalani vaksinasi Covid-19, tahap kedua Rabu (4/8). Vaksin jenis sinovac yang dilakukan di gedung Painan Convention Centre (PCC) itu, merupakan satu-satunya vaksin yang dipakai untuk mensukseskan program vaksinasi … Rabu, 04 Agustus 2021 11:27:40 WIB - 267 View ~ Yoni Syafrizal |
Perangkat Daerah Lakukan Percepatan Serapan Belanja Modal |
Pesisir Selatan-Seluruh perangkat daerah di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan diminta mempercepat serapan belanja modal. Hal itu sebagai upaya stimulan ekonomi daerah. Demikian dikatakan Wakil Bupati Pesisir Selatan, Rudi Hariyansyah, Selasa (3/8) di Painan. Menurutnya, tidak ada alasan bagi perangkat daerah untuk tidak … Rabu, 04 Agustus 2021 10:49:55 WIB - 295 View ~ Marlison |
Meskipun Pandemi Covid 19 Petani Tebing Tinggi Antusias Menanam Cabe |
Pesisir Selatan-Meskipun dalam kondisi Pandemi Covid 19, antusias sejumlah petani Kampung Tebing Tinggi, Nagari Kambang Barat, Kecamatan Lengayang bertanam cabe merah di lahan sawah cukup tinggi. "Pandemi Covid 19, tidak menghalangi kami untuk berusaha, khususnya bertanam cabe di lahan sawah. Karena memang saat ini kami belum bercocok … Rabu, 04 Agustus 2021 10:23:36 WIB - 451 View ~ Marlison |
Kegiatan Sosialisasi Dan Simulasi Kesiapsiagaan Terhadap Bencana Ditingkatkan |
Pesisir Selatan-Wakil Bupati Pesisir Selatan, Rudi Hariyansyah berharap kegiatan sosialisasi dan simulasi kesiapsiagaan terhadap bencana harus ditingkatkan kedepan. "Sebab, melalui kegiatan tersebut semua pihak memiliki kesiapan terhadap apapun bentuk potensi dan resiko bencana yang akan terjadi," kata Wabup Rudi Hariyansyah di … Rabu, 04 Agustus 2021 08:56:13 WIB - 255 View ~ Marlison |